Surat-Surat Lain

Perubahan Perilaku Orang Bertobat (Jelajah PB 982)

1 Petrus 4:1-4 Yesus Kristus telah menderita secara badani, pada saat Ia menjadi manusia. Orang yang percaya kepada-Nya pun seharusnya siap jika Tuhan mengizinkan kita mengalami penderitaan yang sama. Rasul Petrus yang menulis surat ini juga mengalami hal yang sama. Petrus seringkali mengalami penderitaan sampai akhir masa hidupnya. Setiap orang yang menderita penderitaan badani, ia

Perubahan Perilaku Orang Bertobat (Jelajah PB 982) Read More »

Saat Yesus di Alam Maut (Jelajah PB 981)

1 Petrus 3:17-22 Lebih baik menderita karena berbuat baik, jika hal itu memang dikehendaki oleh Tuhan. Paling baik memang tidak perlu menderita. Tetapi seandainya Tuhan mengizinkan penderitaan itu terjadi atas kita, maka lebih baik karena perbuatan baik kita, bukan karena perbuatan jahat atau karena pelanggaran kita. Lebih baik kita mendapatkan pujian dari Tuhan daripada mendapatkan

Saat Yesus di Alam Maut (Jelajah PB 981) Read More »

Menjadi Saksi Hidup (Jelajah PB 979)

1 Petrus 3:7-12 Suami di dalam Tuhan seharusnya hidup bijaksana dengan istri. Suami jangan sampai berbuat sesuatu yang tidak menyenangkan istrinya. Jangan mentang-mentang karena istri dalam posisi lemah, sehingga suami bisa bertindak seenaknya. Suami harus mengasihi istri. Istri juga harus dihormati sebagai teman pewaris kasih karunia dari Tuhan. Istri adalah teman sepelayanan, karena ia juga

Menjadi Saksi Hidup (Jelajah PB 979) Read More »

Scroll to Top