07 1 Korintus

Menjadi Hamba Tuhan (Jelajah PB 620)

1 Korintus 7:17-23 Setiap orang sebaiknya hidup seperti yang sudah ditentukan oleh Tuhan, sesuai dengan keadaan seperti waktu ia percaya kepada Yesus. Hal ini menjadi ketetapan bagi semua jemaat pada zaman para rasul dan juga jemaat pada masa kini. Jika seandainya ada jemaat yang sudah bersunat, tidak menjadi persoalan. Jika memang ada jemaat yang pada

Menjadi Hamba Tuhan (Jelajah PB 620) Read More »

Terpaksa Bercerai (Jelajah PB 619)

1 Korintus 7:7-16 Paulus tidak menikah, demi supaya bisa memberitakan Injil dengan lebih leluasa. Dia menginginkan banyak orang yang seperti dia, memutuskan untuk tidak menikah bagi Yesus. Paulus tidak melarang pernikahan. Paulus tahu bahwa setiap orang menerima karunia yang berbeda-beda dari Tuhan. Memang hari-hari ini ada kelompok tertentu yang melarang pejabat gereja untuk menikah. Tetapi

Terpaksa Bercerai (Jelajah PB 619) Read More »

Mengenai Perkawinan (Jelajah PB 618)

1 Korintus 7:1-6 Selanjutnya Paulus menjelaskan mengenai perkawinan atau pernikahan, yang mungkin juga menjadi masalah bagi jemaat yang ada di Korintus. Sepertinya memang keadaan jemaat di Korintus sangat kacau. Ada berbagai macam persoalan yang sedang terjadi, termasuk persoalan rumah tangga. Memang kehidupan orang Kristen di awal-awal kekristenan sangat berat. Berbagai macam penganiayaan terjadi pada orang

Mengenai Perkawinan (Jelajah PB 618) Read More »

Memuliakan Tuhan Dengan Tubuh (Jelajah PB 617)

1 Korintus 6:15-20 Semakin hari kita semakin sulit untuk menarik orang-orang kepada keselamatan di dalam Tuhan. Justru kejahatan demi kejahatan lebih menarik banyak orang, sehingga banyak orang hidup dalam kejahatan dan hal-hal yang sia-sia. Paulus mengingatkan kepada kita bahwa tubuh kita adalah anggota Kristus. Orang Kristen diperhitungkan sebagai anggota jemaat, sedangkan jemaat itu sendiri adalah

Memuliakan Tuhan Dengan Tubuh (Jelajah PB 617) Read More »

Scroll to Top