ular

Usahakanlah Berhati Tulus dan Bersikap Cerdik

Matius 10:16-33 Panggilan untuk mewujudkan perdamaian bukanlah hal yang mudah. Seorang murid Tuhan yang dipanggil untuk mewujudkan perdamaian perlu mempunyai dua sikap tersebut. Sikap yang tulus akan memperlengkapi kita dalam membangun relasi yang baik dengan pihak-pihak yang sedang berkonflik. Sedangkan sikap cerdik akan memampukan kita mendapatkan cara-cara yang kreatif di dalam mencari jalan keluar di […]

Usahakanlah Berhati Tulus dan Bersikap Cerdik Read More »

Mengerjakan Keselamatan

Yohanes 3:14; Bilangan 21:4-9 Sesuai dengan ayat yang sudah kita baca, Tuhan menyuruh ular-ular tedung yang terkenal sangat beracun dan ganas ke tengah-tengah bangsa Israel. Hal itu terjadi karena Israel mengeraskan hati. Bangsa Israel suka mengeluh dan bersungut-sungut. Mereka sering membandingkan masa kini dengan masa lalu pada saat mereka hidup di Mesir. Bangsa Israel selalu

Mengerjakan Keselamatan Read More »

Scroll to Top