kuat

Tetap Teguh Ketika Menghadapi Tantangan

Nehemia 4:1-23 Nehemia bersukacita ketika bangsa Yahudi akhirnya bersatu padu dan bekerjasama untuk membangun kembali tembok Yerusalem. Tidak mudah bangsa Yahudi mau bekerjasama seperti itu. Ada banyak sekali tantangan dan perjuangan yang dihadapi mereka. Salah satu tantangan yang berat bagi Nehemia dan bangsa Yahudi, yaitu ketika Sanbalat, gubernur Samaria dan para sekutunya menolak kehadiran Nehemia […]

Tetap Teguh Ketika Menghadapi Tantangan Read More »

Bangun dan Kuatkanlah Dirimu (Seri 5, ketujuh jemaat dalam Wahyu)

Wahyu 3:1-6 Sardis merupakan kota yang cukup terkenal dan kota yang tidak mudah ditaklukkan. Sardis didirikan di atas tebing curam. Hanya ada satu jalan keluar masuk ke kota tersebut. Jalan tersebut cukup sempit dan terjal, sehingga tidak mudah musuh menyerang kota tersebut. Walaupun demikian, kota tersebut tercatat dua kali bisa diserang oleh musuh. Hal tersebut

Bangun dan Kuatkanlah Dirimu (Seri 5, ketujuh jemaat dalam Wahyu) Read More »

Yang Lemah Dikuatkan

2 Samuel 22:31-37 Pengalaman kehidupan Daud banyak menghadapi rintangan dan halangan. Bahkan dalam menghadapi semuanya itu, dia pernah merasa lemah dan tidak berdaya. Dalam situasi yang seperti itu, Daud menyanyikan syukurnya dan berkata, “Sebab siapakah Allah selain dari Tuhan, dan siapakah gunung batu selain dari Allah kita? Allah, Dialah yang menjadi tempat pengungsianku yang kuat

Yang Lemah Dikuatkan Read More »

Scroll to Top