01 Kejadian

Jika Tuhan Memberkati (Jelajah PL 109)

Kejadian 26:12-35 Ishak menabur di tanah itu dan dalam tahun itu juga ia mendapat hasil seratus kali lipat, karena memang Tuhan memberkati. Abraham tidak pernah menabur, karena memang tidak memiliki tanah di tempat itu. Bahkan pada saat akan menguburkan istrinya, Abraham harus membeli seharga empat ratus syikal perak. Ishak sepertinya membeli atau menyewa tanah di […]

Jika Tuhan Memberkati (Jelajah PL 109) Read More »

Moralitas Kekristenan (Jelajah PL 108)

Kejadian 26:8-11 Ishak berbohong dengan mengatakan bahwa istrinya disebut sebagai saudaranya. Memang mereka masih ada hubungan saudara, tetapi tetap saja itu kebohongan, karena status yang sesungguhnya adalah suami istri. Di dalam kisah ini, Ishak tidak sedang bersama-sama dengan Yakub dan Esau. Kemungkinan besar, Yakub dan Esau ditinggalkan di tanah Negeb, sementara Ishak dan Ribka pergi

Moralitas Kekristenan (Jelajah PL 108) Read More »

Kesalahan Yang Sama (Jelajah PL 107)

Kejadian 26:6-7 Ketika Ishak mengalami tantangan dalam hidupnya, ia kembali diingatkan oleh janji Tuhan. Ia dikuatkan oleh janji itu. Jika kita mengalami tantangan dan marabahaya, maka yang baik dan bisa menghibur serta memberikan kekuatan kepada kita adalah firman dan janji Tuhan. Kita bisa melihat dan mengenal janji Tuhan, dari firman-Nya yang sudah tertulis bagi kita.

Kesalahan Yang Sama (Jelajah PL 107) Read More »

Tetap Dalam Tuhan (Jelajah PL 105)

Kejadian 26:1-2 Kejadian 26 ini menceritakan kembali tentang Ishak. Ini adalah pasal terakhir yang menulis kisah tentang Ishak, karena setelah pasal ini, akan berlanjut ke tokoh selanjutnya, yaitu Yakub. Pada waktu itu, Ishak masih tinggal di dekat sumur Lahai-Roi di tanah Negeb. Tempat ini berada di tengah negeri Kanaan. Saat itu terjadi kelaparan. Ini bukan

Tetap Dalam Tuhan (Jelajah PL 105) Read More »

Scroll to Top