Di Bawah Hukum Taurat (Jelajah PB 836)
1 Timotius 1:8-11 Hukum Taurat itu baik jika digunakan dengan tepat. Orang Kristen tidak perlu melakukan hukum Taurat, karena semua sudah digenapi di dalam Yesus Kristus. Orang Kristen bahkan seharusnya lebih bermoral dari orang-orang di Perjanjian Lama, karena hidupnya seharusnya menyenangkan Tuhan dan berkenan di hadapan Tuhan. Kita tidak lagi seperti anak yang hidup dengan […]
Di Bawah Hukum Taurat (Jelajah PB 836) Read More »