Ucapan Bahagia 4
Berbahagialah orang yang lapar dan haus akan kebenaran, karena mereka akan dipuaskan. (Mat 5:6). Mengingatkan pada urutan sebelumnya. Orang yang miskin (rohani) dihadapan Tuhan akan menyadari bahwa mereka membutuhkan pertolongan dari Yesus. Ketika mereka tahu bahwa mereka miskin (rohani), maka mereka akan berdukacita/sedih. Mereka sedih karena ternyata mereka orang berdosa. Kesedihan itu seharusnya merupakan penyesalan […]