Kesempatan Melayani Tuhan (Jelajah PL 613)
Ulangan 4:11-22 Musa mengingatkan lagi peristiwa di gunung Horeb. Tuhan memberi peringatan melalui Musa supaya bangsa Israel mulai dari generasi Yosua, mereka mengingat semua itu. Generasi Yosua ini, kebanyakan dari mereka tidak mengalami peristiwa di gunung Horeb itu. Jika mereka mengalami peristiwa itu, pada waktu itu mereka masih anak-anak, usia di bawah dua puluh tahun. […]
Kesempatan Melayani Tuhan (Jelajah PL 613) Read More »