damai sejahtera

Keteladanan Yusuf Sebagai Pembawa Damai

Kejadian 50:14-21 Hidup dibenci dan disakiti bukanlah sesuatu yang menyenangkan. Beberapa di antara kita mungkin pernah diperlakukan secara tidak adil oleh sesamanya. Dan hal tersebut sangat menyakitkan. Merasa dikucilkan dan tidak dianggap sebagai bagian dalam komunitas atau keluarga, akan membawa orang tersebut mengalami kepahitan hidup. Dampaknya, hidup menjadi tidak damai, penuh kebencian, curiga dan susah […]

Keteladanan Yusuf Sebagai Pembawa Damai Read More »

Kebenaran: Dasar Perdamaian

Yesaya 32:12-20 Kebenaran, merupakan salah satu kata yang indah tetapi berat dan sulit untuk dilakukan. Kata ini sudah terbiasa dan sering kita dengar dan katakan, terutama di kalangan kehidupan bergereja. Walaupun demikian, kebenaran sepertinya masih merupakan hal yang langka atau bahkan ada juga yang belum mengerti tentang kebenaran itu sendiri. Karena itu, kebenaran merupakan hal

Kebenaran: Dasar Perdamaian Read More »

Ucapan Bahagia 7

Berbahagialah orang yang membawa damai, karena mereka akan disebut anak-anak Allah (Matius 5:9). Orang yang bisa membawa damai seharusnya dia sudah memiliki damai dalam hidupnya. Damai bukanlah barang titipan, tetapi apa yang ada di dalam diri kita. Di dalam Perjanjian Lama, damai berasal dari kata “shalom” atau “eirene” dalam Perjanjian Baru yang bisa diartikan sebagai

Ucapan Bahagia 7 Read More »

Damai Dalam Tuhan

1 Tesalonika 5:23-28 Hidup kudus tidak bisa diusahakan, tetapi hidup kudus adalah karakter tertinggi orang percaya. Kehidupan kudus (kesalehan) kita tidak akan menyelamatkan kita. Karena pada dasarnya, kita diselamatkan oleh anugerah yang diberikan oleh Yesus melalui pengorbanan-Nya, bukan karena kesalehan atau kekudusan kita. Tidak ada orang yang bisa hidup kudus, kalau tidak dikuduskan oleh Kristus.

Damai Dalam Tuhan Read More »

Scroll to Top